Berita Terbaru
Realisasikan Pembelajaran Menyenangkan, Guru Dibekali Pembelajaran Kolaboratif dan Integratif
By admin-sman14smg
/ 05/04/2021
Semarang - Sebagai sekolah Adiwiyata yang berwawasan lingkungan, serta kemudian mengacu pada program sekolah menyenangkan dan sekolah ramah anak maka...
Read More
Berkelas! 22 siswa SMA Negeri 14 diterima jalur SNMPTN
By admin-sman14smg
/ 29/03/2021
Semarang - SMA Negeri 14 Semarang tahun ini kembali mengukir prestasi dimana sebanyak 22 siswa pada jalur SNMPTN diterima di...
Read More
TINGKATKAN MUTU SEKOLAH; BERKELAS JADI PILIHAN SMA NEGERI 14 SEMARANG
By admin-sman14smg
/ 23/03/2021
Sebagai sekolah yang berwawasan konservasi dan telah memperoleh penghargaan Sekolah Adiwiyata Mandiri dari Kementrian Lingkungan Hidup tahun 2019, perbaikan mutu...
Read More
PEDULI LINGKUNGAN HIDUP, SMAN 14 HIDUPKAN SEKOLAH-SEKOLAH DI KOTA SEMARANG
By admin-sman14smg
/ 08/03/2021
Semarang- Setelah SMAN 14 Semarang mendapatkan kembali penghargaan Sekolah Adiwiyata kategori mandiri pada tanggal 16 Desember 2019, maka Tim Adiwiyata...
Read More

SMA EMPAT BELAS BERKELAS
Di Tahun Pelajaran 2020/2021, seperti halnya merk dagang maka SMAN 14 Semarang ingin menjadi sekolah yang diminati pelanggan (siswa, orang tua, guru dan masyarakat ), menjadi pilihan utama karena bermutu dan beda dari yang lain yang dikemas dalam Branding “SMA EMPAT BELAS BERKELAS”. BERKELAS memiliki arti lebih berkualitas dan beda dari yang lain. BERKELAS juga merupakan sebuah akronim dari : Bersih, Estetik, Religius, Kreatif, Etika, Lugas, Adaptif, dan Sportif.








Galeri